Pembersih Organik

Pembersih Organik

Sekarang sedang trend nya istilah dengan embel-embel Green.

  • Green Architecture
  • Go Green
  • Green Design
  • Green Banking
  • Green Mile 😀
  • Green Hospital
  • Green Tea 🙂

Kali ini saya mau sharing tentang pembersih organik yang tentunya masih dalam semangat Go Green.

Pembersih Organik yang saya maksud disini adalah KENTANG.

Yup… Besi karat bisa bersih dengan Kentang. Langsung saja langkah-langkah nya sebagai berikut:

Bahan: Kentang dan Garam

  • Potong kentang sama besar
  • Lumuri bagian potongan Kentang dengan Garam
  • Gosok ke bahan/materiel yang karat
  • Itu saja..!

Terimakasih 🙂

 

Haries memulai arsdesain untuk berbagi pengetahuan seputar arsitektur & desain. Selamat datang di arsdesain.com

You May Also Like