Widepathcamper

Widepathcamper, rumahnya pesepeda

Semakin hari semakin banyak orang menggemari olahraga bersepeda. Manfaat bersepeda antara lain adalah:

  • Menjaga sistem kekebalan tubuh
  • Memperkuat otot
  • Memperkuat Sistem Kerangka tubuh
  • Mencegah sakit punggung
  • Membuat rileks
  • Mencegah penyakit jantung
  • Menjaga stamina
  • Hemat BBM
  • Meminimalisir polusi udara.

Artikel Arsitektur_rumah sepeda 01

arsdesain sharing artikel Widepathcamper untuk menambah wawasan pesepeda agar mengetahui ada elemen atau produk tambahan untuk melengkapi kenyamanan touring bersepeda.

Setidaknya dengan Widepathcamper ini bisa beristirahat dengan nyaman dan tentunya lebih aman.

“Tapi, setelah saya mengetahui beratnya sekitar 40kg, mungkin akan lumayan berat saat kita mengayuh sepeda.”

Widepathcamper ini akan cocok bila medan jalan yang dihadapi bukan lah jalan yang naik-turun. Mungkin jika jalan yang datar dan tidak terlalu jauh, masih nyaman membawa produk ini di belakang sepeda Anda.

Artikel Arsitektur_rumah sepeda 02

“It really requires an electric bike to be able to use it as intended, because it weighs in at 40kg (88lb) before any gear is loaded onto it.”

Or I could be totally wrong, and it’s perfect the way it is. Perhaps if you only need to pull it along a flat road for a couple of miles to go camping nearby, or if you can hook up a tandem bike and double your pulling power, then it could be a great new cycling accessory.

Sumber: widepathcamper.com

Haries memulai arsdesain untuk berbagi pengetahuan seputar arsitektur & desain. Selamat datang di arsdesain.com

You May Also Like