Desain side table yang membuat ruangan lebih lega

Desain side table 01

Bagi anda para designer ataupun pemilik hunian, seringkali mendapati keinginan untuk mempunyai ruang interior dengan kualitas yang baik. Siapa sangka dengan desain side table ini, ruangan akan terlihat lebih lega

BACA JUGA :

‘Cara Bego’ Usaha Furniture, mengulas step by step untuk memulainya.

Fahami Hal Mendasar Ini Jika Mau Banyak Pelanggan Setia.

Ide-ide desain rumah minimalis

Ide-ide desain furniture

Kumpulan foto-foto Arsitektur peninggalan masa kolonial di Indonesia

Desain side table yang membuat ruangan lebih lega

Architects Katjusa Kranjc Kuhar and Rok Kuhar of Slovenian design brand PIKKA, have created a side tables that hang down from the ceiling.

Kualitas ruang interior dapat dicapai setidaknya dengan memperhatikan prinsip-prinsip berikut ini :

  • Harmony & unity,
  • Balance,
  • Focal point,
  • Ritme,
  • Detail,
  • Skala & proporsi,
  • Warna,
  • Pencayayaan.

Pada kesempatan hari jum’at (05/05) ini, arsdesain.com sharing sebuah desain side table yang lain dari biasanya.

Side table dengan brand PIKKA ini tidak mempunyai kaki meja seperti lazimnya furniture yang selama ini kita temui.

“Dengan sistem gantung di ceiling (langit-langit), menjadikan kesan ruang menjadi lebih lega, karena pandangan kita tidak terbentur kaki meja saat melihat ke lantai.”

Tentunya desain ini juga mempunyai kekurangan dengan mudahnya side table tersebut bergerak jika mendapat senggolan dari penghuni rumah.

Biasanya, saya pribadi lebih sering mendesain furniture dengan sistem hanging (tanpa kaki) dengan menggantungnya pada dinding. Seperti misalnya hanging Tv cabinet.

“Kelebihan dari segi desain, patut mendapat apresiasi yang tinggi. Ini adalah hasil kreatifitas dengan pemikiran yang brilliant.”

Silahkan dinikmati foto yang didapat dari contemporist:

Desain side table 01

One has a definite ring around the edge, the bowl has a seamless curved appearance with a raised edge, and the wave is a slightly curved piece of walnut.

Desain side table 02

Each delicate shelf hangs from the ceiling and is able to hold lightweight household items, like phones, wallets, keys and tv remotes.

Bagaimana setelah membaca artikel ini? Tertarik untuk menerapkannya?

Salam inspiratif!

Sumber : contemporist
Photography by Ziga Lovsin

Haries memulai arsdesain untuk berbagi pengetahuan seputar arsitektur & desain. Selamat datang di arsdesain.com

You May Also Like