Homes on wheels

Homes on wheels, Custom-Made Tiny House on Whels

Bayangkan Anda tinggal disebuah rumah yang mempunyai roda, bisa berpindah-pindah dari satu kota-ke kota lainnya. Pagi ini pemandangan pinggir danau, lusa bisa menikmati pemandangan pinggir pantai. 😀

Homes on wheels 01

“Heirloom is a recent Oregon based company that specializes in manufacturing custom luxury homes on wheels, allowing you to make home at any place you park it.”

Saya bayangkan bila di negara tercinta Indonesia ini suatu saat model rumah seperti ini menjadi trend, berwisata akan menjadi lebih menarik lagi. Benar-benar merasakan petualangan yang sesungguhnya.

 

Namun perlu adanya regulasi hukum dari pemerintah daerah mengenai keberadaan Homes on Wheels ini. Kalau tidak, bisa jadi ada sebagian orang yang berfikir untuk memilih gaya hidup berpindah-pindah. Tidak perlu membayar pajak PBB yang mahal dan sebagainya.

Homes on wheels 03

“The luxury home on wheels has the capability to be plugged in to an external power source or completely run on battery, wind or solar power.”

Mungkin lebih cocok untuk fasilitas tambahan di sebuah kawasan wisata untuk menyediakan Homes on Wheels dalam menikmasi kawasan wisata tersebut. Misalnya kawasan wisata hutan lindung di Sumatera, Kalimantan, atau Taman Safari di Jawa Barat.

Homes on wheels 02

Sumber: blessthisstuff.com

Haries memulai arsdesain untuk berbagi pengetahuan seputar arsitektur & desain. Selamat datang di arsdesain.com

You May Also Like